Hai! Apa kabar? Kita bertemu lagi di sini. Yang pertama kali ingin aku sampaikan adalah janganlah berharap bahwa tulisanku akan enak dibaca, nikmat dihayati atau bahkan seindah tulisan penulis handal. Dan satu lagi, tulisanku bukan melodi yang mampu membuat pembacanya terbawa dan terhipnotis oleh setiap ketukan kata dan lantunan iramanya. Sebab aku hanya manusia biasa yang sekadar ingin berbagi apa yang aku lihat melalui hobiku, menulis. Jadi, turunkanlah ekspektasimu terhadap tulisanku, ya. Selamat membaca! Cerita ini, berawal ketika aku bersahabat …
Kategori: Cerita
Legawa, atau dalam istilah Indonesia memiliki arti menerima dengan tulus, merupakan istilah yang tidak asing bagi orang Jawa. Karena orang Jawa identik dengan kelembutannya. Dan legawa termasuk salah satu karakter …
Ada sebuah kisah – yang ingin kuceritakan kepada kalian. Pada suatu hari yang tenang dan damai, angin menghembus sepoi-sepoi dan ranting pohon meliuk-liuk mengikuti hembusannya, ada sebuah kejutan yang tak …
Saat itu, gerimis mengguyur kompleks masjid dari siang hingga malam. Aku duduk di teras depan masjid bersama beberapa warga yang selesai berjamaah. Menikmati suara gerimis yang terdengar berirama. Lembut. Membawa …